Kamis, 10 November 2011

Ini dia...TERAPI VERTIGO

gambar PENYAKIT VERTIGO
Seorang bapak muda berusia 33 an tiba-tiba kepalanya terasa berat, berputar, dan hilang keseimbangan. Hmm, bapak itu harus duduk, mengatur keseimbangan dulu, istirahat. Apa itu penyakit vertigo ?, ya sepertinya ini adalah penyakit sakit kepala vertigo. Lalu bapak itu mencari info di internet tentang pengobatan sakit kepala, yang jelas bapak ini sudah tidak mau lagi makan obat sakit kepala kimia, pil kimia. Bapak ini akhirnya menemukan web saya ketika mencari info "TERAPI VERTIGO".

Ya, memang vertigo adalah jenis sakit kepala yang banyak dijumpai. Tanda (gejala Vertigo), adalah sakit kepala disertai perasaan berputar. Misal waktu bangun dari tidur, mala akan tanpak gejala vertigo, yaitu kepala terasa sakit dan perasaan berputar. Tanda (gejala vertigo yang lain) adalah terasa ketika lama dalam posisi duduk, kemudian berdiri, maka kepala akan terasa sakit, berkunang dan terasa berputar.

APA ITU VERTIGO ? MENGOBATI VERTIGO (CARA MENGATASI)
pengobatan TERAPI VERTIGO
Data-data yang saya kumpulkan di internet ternyata jumlah pencari info tentang "vertigo (bukan fertigo)" sangat banyak. Antara lain yang mencari terapi vertigo, 110 org perbulan. Yang mencari apa itu vertigo, 140 org. Dan yang paling banyak adalah mereka mencari info "penyebab dan penyakit vertigo" 2.000 orang perbulan mencarinya. Jadi menurut saya, lebih banyak orang yang kena vertigo dibanding migren atau sakit kepala sebelah. Ok jika anda masuk situs ini, ini adalah kabar bagus bagi anda. Karena situs ini adalah hasil tulisan saya selaku Ahli pengobatan Islam, terutama pengobatan sakit kepala, baik sakit kepala berat, sakit kepala terus-menerus, sakit kepala setiap hari, menahun, sering sakit kepala. Itu semua adalah bidang saya.

Seperti yang saya ceritakan di artikel lain, apa itu vertigo ? tentu sudah banyak, dan cara mengobati (mengatasi vertigo), kini yang akan saya jelaskan. Perhatian saya tentang sakit kepala sudah hampir 8 thn. Sejak 2003 saya fokus mempelari sakit kepala. Ketika tahun itu, saya sendiri mengalami sakit kepala berat, sering sakit kepala. Dan alhamdulillah, ternyata ada "obat sakit kepala paling manjur", yaitu Hijamah (bekam). apa itu bekam, sejak kapan saya mengenal bekam ?. Hmm....karena saya lulusan dari Madrasah, tentu kitab-kitab kuno hadits itu saya punya. Sering saya buka bab pengobatan. Dan dalam Islam, ternnyata ada hadits Nabi yang sederhana. Pengobatan itu ada 3 macam, minum madu, bekam dan kay, tapi aku melarang umatku menggunakan kay. (Bukhori). Ternyata sangat sederhana bukan..?? ada 3 macam pengobatan.

Lalu, dari 3 itu yang mana yang cocok untuk terapi vertigo ?. Waktu tahun 2003 itulah saya merasakan bekam. Bekam sakit kepala bersama 3 teman mahasiswa lainnya. Luar biasa, hanya dalam waktu 25 menit terapi, kepala ini langsung ringan. Dan apa ini sembuh sementara ?, tidak, setelah terapi ini hampir 6 bulan saya tidak merasakan sakit kepala lagi. Hmm paten banget nih. Akhirnya sejak itu saya teliti manfaat terapi ini. Dan ternyata terapi ini sangat cocok untuk terapi vertigo, hanya 1 x terapi seorang pasien saya sembuh dari penyakit vertigo (sakit vertigo).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar